Jakarta Fair Kemayoran kembali hadir di tahun ini, tepatnya pada tanggal 14 Juni hingga 16 Juli 2023. Event yang melegenda ini, selain menggelar konser musik di panggung utama, juga menyajikan berbagai acara menarik seperti parade karnaval, kontes Miss Jakarta Fair, Cosplay Contest, serta pesta kembang api spektakuler yang sudah menjadi ciri khas dari Jakarta Fair.
Jakarta Fair Kemayoran sendiri merupakan sebuah ajang arena pameran dan hiburan terbesar se-Asia Tenggara. Ajang ini secara khusus digelar dalam rangka memeriahkan HUT Kota Jakarta yang menginjak usianya yang ke-496 pada tahun ini.
Nah, #LeagueDiJakartaFair 2023 sebagai brand lokal asli Indonesia yang memproduksi sepatu dan pakaian olahraga premium, menjadi salah satu peserta Jakarta Fair 2023.
Hadir dengan total 8 booth, pengunjung tentunya tidak akan kesulitan menemukan gerai League di area Jakarta Fair 2023 yang luas.
Berikut adalah letak booth League yang akan memudahkan pengunjungu ntuk berbelanja sepatu dan pakaian olahraga:
1. Gedung Pusat Niaga lantai 1
2. Gedung Pusat Niaga Sportindo lantai 3
3.Open Space
4. Hall B Selasar
5. Hall D Dalam
6. Hall D Luar
7. Gambir Expo 1
8. Gambir Expo 2
Di Jakarta Fair tahun ini League memberikan penawaran Super Special untuk memberikan kepuasan lebih kepada pengunjung. League memberikan banyak diskon dan promo menarik selama Jakarta Fair 2023 berlangsung sebagai berikut:
-FREE GIFT senilai Rp. 199.000 setiap pembelian produk new arrival dari League
– Tukarkan tiket masuk Jakarta Fair untuk mendapatkan potongan belanja Rp50.000
– Diskon 50% untuk seluruh koleksi BACK TO SCHOOL dan ada ekstra diskon 15%
-Special Price Beli 1 Rp199.000, Beli 2 Rp299.000 untuk produk ActiFIT |Beli 1Rp250.000, Beli 2 Rp399.000 untuk produk footwear | Beli 1 Rp90.000, Beli 2 Rp99.000 untuk produk apparel
-FREE tiket konser setiap pembelanjaan minimal Rp. 250.000 dengan upload kontenfoto/video di IG @league_world
-BEST OFFER 50%
Prajna Murdaya President Director League menyatakan ada yang paling menarik tahun ini dari League. “Kita mau coba bikin kejutan di tiap booth untuk para pengunjung,” ujar Prajna bersemangat.
“Ada semacam surprise time yang kita namakan Lucky Customer of The Day. Nantinya akan ada pengunjung yang beruntung mendapatkan diskon sebesar 50% setiap pembelian produk new arrival-nya kita,” lanjutnya.
Menambah rasa penasaran, Prajna mengajak pengunjung Jakarta Fair berkunjung ke booth League. “Siapa tahu Anda jadi salah satu yang beruntung,” ujarnya.
Mau tahu bagaimana caranya? Buruan langsung datang ke booth League di Jakarta Fair 2023 ya.
#LeagueChallenge
Selain promo dan diskon menarik tersebut, League juga akan mengadakan #LeagueChallenge untuk menantang para pengunjung.
Beberapa tantangan tersebut seperti: King of 3 Minutes Challenge, Basket 1 on 1, League Shoes Challenge serta tantangan seru lainnya untuk diikuti. Pastinya dengan hadiah-hadiah menarik dari League.
League sendiri telah memiliki berbagai gerai hampir di seluruh Indonesia, di antaranya:
League Store
Pondok Indah Mall 1, GF #035, Jakarta | Pondok Indah Mall 2, 1st FL #117, Jakarta | Pondok Indah Mall 3. 1st FL #115 | Gedung Pusat Niaga 1st FL Jiexpo (PRJ), Kemayoran-Jakarta, Grand City Surabaya, 1st FL #03-04 dan GF #43, Jl. Walikota Mustajab No. 1-Surabaya
Sportindo
Mega Store Cikini, Gedung CCM 95 GF, Cikini Raya-Jakarta | Gallery Golf Pondok Indah, Jl. Metro Pondok Indah, Padang Golf – Jakarta Selatan | Puri Indah Mall GF No. 039-Kembangan-Jakarta | Gedung Pusat Niaga 3rd FL Jiexpo (PRJ), Kemayoran-Jakarta | Ska Mall, GF #63, Jl. Soekarno Hatta, Pekan Baru-Riau.
League Hub
BSD Ruko Golden Boulevard BSD Sektor IVA. Blok H No. 7. Tangerang-Banten T 021- 53161070 | MAKASSAR Jl. Pengayoman Blok F9/21B. Panakkukang -Makassar T 0411-420333 | BALI Jl. Tukad Barito No. 29, Panjer, Denpasar Selatan, Bali | MALANG Jl. Soekarno Hatta No. A4 Kav. C, Malang | SAMARINDA Kompleks Ruko Lembuswana Blok H no. 10 Samarinda- Kalimantan Timur T 0541-206588 | PEKANBARU Kompleks Taman Mella Jl. T. Tambusai/Nangka no. B8 Tangkerang Barat-Pekanbaru T 0761-6706817 | PALEMBANG Jl. Kolonel H. Burlian no. 1492C Sukabangun Sukarami, Palembang | YOGYAKARTA Jalan Afandi No.13B, Kel.Klitren, Gondokusuman Kota DIY T 0274-5019817 | SURABAYA Jl. Gubeng Pojok Dalam No.2 Kelurahan Ketabang, Kecamatan Genteng-Surabaya | MANADO Ruko Mega Smart 2 no. 1, Kawasan Megamas Sario, Sulawesi Utara-Manado
Sebagai informasi League diproduksi pertama kali tahun 2004 di bawah manajemen Berca Retail Group, sebagai salah satu perusahaan yang memproduksi sepatu, pakaian dan aksesoris untuk olahraga.
Produk produk League juga telah melalui serangkaian uji coba oleh everyday athletes hingga active lifestyle enthusiast, karena League berkomitmen melibatkan pengguna dalam upaya mendapatkan masukan terhadap fungsi dan desain.
Dari sini jugalah, muncul komunitas lari yang berdiri tahun 2016: League Running Buddies yang aktif berolahraga dansalingmemberikan informasi kesehatan.
Saat ini, League fokus mengembangkan empat kategori produk, yaitu: running, basketball, lifestyle, dan mulai menambah kategori cycling. Sebagai produk lokal, ASLI buatan Indonesia, League mampu bersaing bersama brand internasional lainnya dan menjadi sepatu berkualitas tinggi dengan harga terjangkau.